Connect us :

Phone : (024) 355-2555

Faculty of Psychology Presents Culture Day – One in diversity

Faculty of Psychology Presents Culture Day
One in diversity

Fakultas Psikologi Universitas AKI Semarang menggelar acara budaya, yang diselenggarakan pada jumat, 31 mei 2013 di Hall kampus Unaki. Dengan subthema “batak” acara culture day dibuka dengan musik perkusi dan tari-tarian dari beberapa daerah kemudian diikuti dengan flashdance. Selanjutnya diisi dengan  pembacaan pusidan padusba (paduan suara batak) ditutup dengan opera van psikologi yang bercerita tentang pariban oh pariban. Bukan hanya itu, acara culture day menyediakan hidangan khas batak dan door price.

Culture day  dilatarbelakangi karena pada umumnya mahasiswa yang berkuliah di Unaki berasal dari luar pulau Jawa. Culture day bertujuan untuk mengakrabkan antara mahasiswa psikologi pada khususnya serta mahasiswa Unaki pada umumnya.

Mahasiswa memiliki sikap terbuka terhadap multikultur, menambah wawasan dan menambah cinta rasa terhadap kekayaan etnis perbedaan di Indonesia. Semua panitia Culture Day ialah mahasiswa psikologi, dan pesertanya tidak dibatasi. Acara perdana ini boleh berlangsung karena Anugerah Tuhan, semangat kerjasama tim psikologi dan dukungan dari pihak dosen, rektor dan fakultas lain.

Acara ini tidak berhenti sampai disini, acara yang dinaungi oleh himpunan mahasiswa psikologi Unaki akan diteruskan oleh generasi selanjutnya dengan ide-ide baru dan diharapkan dapat ditingkatkan supaya mahasiswa-mahasiswa Universitas AKI semakin merasakan dan menyayangi multikultural yang ada disekitarnya khususnya mahasiswa fakultas psikologi.“We are psychology, Psiko psiko psikologi yes

Comments are closed.
error: Content is protected !!!